More

    Paduan Suara Untar Persembahkan Konser Audite

    03 05 2016 Poster KabarkampusPaduan Suara Universitas Tarumanagara (PSUT)  mempersembahkan konser “Audite: The Voice that Flow”. Konser dari Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) yang bergerak di bidang suara ini akan digelar pada hari Sabtu, tanggal 21 Mei 2016.

    Pada konser kali ini PSUT membawakan karya-karya abad 20 untuk female choir dan mixed choir. Uniknya, padakonser ini, tidak hanya music director PSUT, Adi Nugroho, yang tampil, tetapi juga empat orang konduktor muda ikut membawakan lagu-lagu mereka.

    Konser “Audite: The Voice that Flow”  digelar di di Auditorium Graha Swara, Kampus 1 Universitas Tarumanagara, Jakarta Barat Tiket tersedia dalam VIP seharga Rp100.000,00 dan REGULAR seharga Rp85.000,00.

    - Advertisement -

    Tiket dapat dipesan dengan menghubungi:
    Jason 087878164567 / jhehooii
    Emily 081288468098 / emilyjanicewidjaja

    - Advertisement -

    LEAVE A REPLY

    Please enter your comment!
    Please enter your name here