ABC AUSTRALIA NETWORK
Empat puluh foto x-ray digital hitam-putih dari ikan mewarnai Pameran Perjalanan Smithsonian di Museum Maritim Nasional Australia, Sydney.
Ikan tersebut diatur berdasarkan urutan evolusi dan koleksi Smithsonian ini mewakili lebih dari 70% dari spesimen ikan dunia.
Koleksi ini adalah yang terbesar dan paling beragam jenisnya di dunia dan pameran ini sendiri berlangsung selama satu tahun, dimulai dari 26 Februari.
Bagaimana penampakan foto x-ray ikan-ikan ini? simak hasilnya di bawah.





