More
    HomeUTAMAPERISTIWA

    PERISTIWA

    103 Mahasiswa UNJANI Ditempa Jadi Pemimpin Tangguh di Pusdikkav Padalarang

    Sebanyak 103 mahasiswa Universitas Jenderal Achmad Yani (UNJANI) yang tergabung dalam Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) dan Organisasi Kemahasiswaan (Ormawa) mengikuti Latihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa (LKMM) yang digelar selama empat hari, mulai Selasa (22/7) hingga Jumat (25/7) di Pusat Pendidikan Kavaleri (Pusdikkav), Padalarang, Kabupaten Bandung Barat.

    Krisis Kemanusiaan Gaza di Tengah Janji “Jeda Kemanusiaan”

    Di balik klaim bantuan dan zona aman, situasi di lapangan berkata lain. Beberapa jam setelah pengumuman jeda kemanusiaan, serangan udara kembali terjadi. Salah satu serangan bahkan dilaporkan menghantam toko roti di zona yang telah ditetapkan sebagai "wilayah aman". Sedikitnya 63 warga Palestina dilaporkan tewas pada hari yang sama.

    Untirta Kuatkan Literasi dari Desa hingga Sekolah

    Perpustakaan Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) kembali menunjukkan peran aktifnya dalam membangun budaya literasi di tengah masyarakat. Melalui program Pustakawan Masuk Desa yang dikolaborasikan dengan kegiatan Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) Tematik Literasi, Untirta menyasar 14 titik di enam kabupaten/kota di Provinsi Banten selama periode 8 Juli hingga 8 Agustus 2025.

    UNJANI Teken Komitmen Pendidikan Dokter Spesialis Bersama Kemdikti: Percepat Pemerataan Layanan Kesehatan Nasional

    Fakultas Kedokteran Universitas Jenderal Achmad Yani (FK UNJANI) menegaskan komitmennya dalam mempercepat pemerataan dan peningkatan mutu pendidikan tenaga medis di Indonesia.

    UPH Pelopori Dialog Lintas Sektor soal Performing Rights, Dorong Ekosistem Musik yang Adil

    Mahasiswa Program Studi Magister Hukum Batch 55 UPH menginisiasi Seminar Nasional bertajuk “Aspek Hukum dan Bisnis Performing Rights dalam Industri Musik di Indonesia”, yang diselenggarakan pada Rabu, 23 Juli 2025 di Auditorium Gedung D, UPH Kampus Lippo Village, Karawaci, Tangerang. Acara ini turut dihadiri lebih dari 400 peserta yang mencakup berbagai kalangan, mulai dari akademisi, praktisi hukum, pemerhati musik, pengusaha hingga mahasiswa. 

    Ethereum Menguat 80%, ETF Pecahkan Rekor dan Upgrade Fusaka Jadi Pendorong Utama

    Ethereum (ETH), aset kripto terbesar kedua di dunia berdasarkan kapitalisasi pasar, mencatatkan penguatan harga lebih dari 80% dari level terendahnya bulan Juni, hingga menembus harga di bulan Juli 2025, kisaran US$3.800.  Kenaikan ini didorong oleh kombinasi akumulasi besar-besaran dari investor institusi, lonjakan dana masuk ke ETF berbasis ETH, serta ekspektasi tinggi terhadap pembaruan jaringan besar bertajuk Fusaka Fork yang dijadwalkan berlangsung pada November 2025.

    Permintaan Melonjak, Bitcoin Jadi Aset Global Bernilai US$3,67 Triliun

    Bitcoin kembali mencetak sejarah dengan menembus US$123.000 untuk pertama kalinya pada 14 Juli 2025 lalu. Lonjakan ini mendorong kapitalisasi pasar Bitcoin mencapai US$3,67 triliun, menjadikannya salah satu aset paling bernilai di dunia, menggeser Google dan menempati posisi keenam global.

    KABAR LAINYA